Kamis, 24 Februari 2011

MENGHEMAT BIAYA INTERNET DENGAN REGISTRY WINDOWS



1. Menghemat Biaya Internet

Berikut ini adalah salah satu cara untuk menghemat biaya internet, sebab komputer akan melakukan autodisconnect secara otomatis.

Key :
HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Services\RemoteAcces\Parameters
Jenis Value : DWORD Value
Nama Value : AutoDisconnect
Data Value : isi angka antara 0 – 1000
( jika 0 maka auto disconnect tidak bekerja, angka 1 – 1000 menunjukan menit pemutusan koneksi )


2. Mematikan Auto Update program

Proses update secara otomatis memang baik, sebab program yang digunakan akan berubah menjadi versi yang terbaru. Tetapi hal ini sedikit mengganggu, apalagi yang menggunakan system autodisconnect koneksi anda akan tetap aktif. Dengan mematikan autoupdate adalah cara lain menghemat biaya internet.

Key :
HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Ole
Jenis Value : String Value
Nama Value : EnableRemoteConnect
Data Value : N


3. Meningkatkan Kinerja Kontrol Prosesor

Windows XP terdapat fitur untuk melakukan control prosesor. Hal ini berfungsi untuk mengatur microprosesor supaya bekerja lebih efisien.

Key :
HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Service\P3\Parameters
Jenis Value : DWORD Value
Nama Value : HacksFlags
Data Value : 0 untuk menonaktifkan fitur prosesor bawaan yang disediakan Windows XP.
1 untuk menggunakan setting yang diturunkan dari software intel saat
upgrade windows XP
5 sistem mendukung semua mode saat berjalan dengan baterai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar